Sabtu, 02 April 2011

Alapaka

Tertarik dengan hewan ini. Lucu banget dah.
Mirip onta tapi ilama.. wah wah
Ini infonya yang saya ambil dari wikipedia

Alpaka ialah seekor binatang menyusui dari Amerika Selatan yang menyerupai llama. Alpaka berukuran lebih kecil daripada llama, dan alpaka tak digunakan sebagai hewan pengangkut, namun untuk diambil bulunya. Serat alpaka digunakan untuk membuat barang rajutan dan jahitan, seperti wol domba.

Alpaka biasa ditemukan di Argentina bagian utara, dari keluarga Camelidae. Alpaka digembalakan untuk merumput di Pegunungan Andes di Ekuador, Peru selatan, Bolivia utara, dan Cili utara pada ketinggian 3500-5000 m dpl.

ini gambarnya :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar